PENGUMUMAN HASIL TES TERTULIS TAHUN 2022
PENGUMUMAN HASIL TES TERTULIS ONLINE
REKRUTMEN PEGAWAI NON PNS BLUD
RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVINSI LAMPUNG
DAFTARA NAMA PESERTA YANG DINYATAKAN LULUS TES TERTULIS ONLINE TERLAMPIR DI FILE PDF YANG DAPAT ANDA DOWNLOAD
Semua peserta yang dinyatakan lulus tes tertulis berhak mengikuti tes selanjutnya yaitu tes MMPI dan Wawancara.
Tes MMPI dilaksanakan pada:
Hari : Sabtu
Tanggal : 18 Juni 2022
Pukul : 07:00 wib
Tempat : Ruang Poli Psikologi
Pakaian bebas tapi sopan
Membawa pena hitam dan fotocopy KTP
Dilanjutkan dengan wawancara ;
Perawat : Di Ruang PARS (lantai 2)
Tenaga psikologi : di ruang ka sie pelayanan
IT dan Supir : di Ruang Ka. Sub Bag. Kepegawaian, umum dan Humas
Pengelola Akuntansi : di Ruang Ka. Bag Tata Usaha
Dokter : Di Ruang Poliklinik
Membawa berkas lamaran lengkap yang dikirim saat pendaftaran online
Peserta wajib hadir 30 menit sebelum tes dimulai
KLIK DISINI UNTUK MENDOWNLOAD NAMA-NAMA YANG LULUS TES TERTULIS ONLINE
Tag: